Gunawan,26 oktober 2023

Masih terbayang dalam ingatan ku ketika engkau masih kecil dahulu

Bocah lelaki yang tidak begitu kuat dan ber perawakan kecil

Yang kadang merenggek untuk meminta di belikan mainan

Saat saat indah yang pernah kita lalui Bersama telah berlalu

Waktu berjalan begitu cepat dan rencana Tuhan yang begitu besar  telah merubah  hidup mu

Engkau kini  telah menjadi seorang ayah dan kepala keluarga

Hari ini tepat usia mu bertambah, engkau telah sukses dan berhasil dalam karier mu dalam keluarga mu

 aku sangat bangga pada mu anak ku

Aku selalu   tetap mendoakan agar hidup mu sehat dan berbahagia dimana saja kaki mu melangkah

Dan akan tetap  menyayangi mu sampai ahkir hidup ku.

Happy Birhday Gun.

LOVE,

mom

This entry was posted in Uncategorized. Bookmark the permalink.